Skip to main content

Posts

Featured

4 Menit Cara Membuat Kopi Tubruk Paling Enak

Cara membuat kopi ada macam-macam. Kali ini kita akan coba yang paling gampang: kopi tubruk! Seperti namanya, tubruk intinya adalah cara membuat kopi yang menubrukkan kopi dan air secara langsung. Sederhana! Kopi terendam (dengan metode immersion) dan langsung siap minum. Tahapannya pun singkat. Tak rugi kita luangkan waktu 4 menit. Karena ingat, hasilnya adalah secangkir kopi tubruk yang paling enak! Sekilas kopi tubruk Kopi tubruk adalah cara membuat kopi yang paling awam. Di rumah-rumah, kopi tubruklah yang paling sering dihidangkan. Di kantor dan di tempat kerja pun demikian. Di desa, para petani sering membawa bekal kopi bubuk dan air panas (serta gula) untuk ngopi di ladang. Dalam acara umum seperti pertemuan maupun pengajian, kopi tubruk sering disajikan. Di Indonesia, kopi tubruk sering diidentikkan dengan si hitam manis. Ya. Setelah ditubruk, kopi sering langsung dicampur dengan gula. Namun di kedai-kedai kopi (dan baiknya) kopi tubruk disajikan tanpa gula. Ini unt

Latest Posts

5 jenis minuman sajian kopi yang paling diminati di dunia

20 Manfaat Kopi Pahit Tanpa Gula

4 RAHASIA MEMBUAT KOPI LEBIH MANIS TANPA GULA

7 HAL SEDERHANA YANG HARUS KAMU LAKUKAN DI KEDAI KOPI

4 TANDA KAMU BUTUH ALAT SEDUH KOPI SENDIRI

5 TIPS NGOPI UNTUK YANG SEDANG DIET

PERKENALKAN YANG TERBARU DI INDUSTRI KOPI: MUSHROOM COFFEE!